Avertebrata air
1. Pelecypoda à kerang, remis dan kijing; peredaran
darah terbuka, dioecious
2. Byssus à sekelompok serat semacam benang
sutera yang dihasilkan oleh berbagai kerang laut untuk melekatkan diri pada
benda-benda dalam air dihasilkan oleh kelenjar kaki.
3. Epifauna à hidup menempel pada substrat padat
4. Hinge ligament à jaringan pengikat yang lentur dan
kuat, yang melekatkan kedua keping cangkang bivalvia (kerang) pada bagian tepi
dorsalnya.
5. Nacre à lapisan cangkang molusca sbelah
dalam, yangtampak berkilauan terutama pada siput dan kerang; dihasilkan oleh
epitel mantel
6. Nacula & Selomnyaà jenis
primirif, melompat (Cardium),
m’semprot (Lima&Pecten)
7. Pembentukan mutiara à (i) suatu parasit yang tersangkut
di antara cangkang dan epitel mantel, (ii) parasit hampir seluruhnya terbungkus
kantung yang terbentuk dari epitel mantel penghasil lapisan melingkar zat
mutiara, (iii) lapisan mutiara yang cukup tebal menyelimuti parasit sehingga
tidak membahayakan kerang,
8. Insang (pelecypoda) à
pernafasan n penyaring makanan
9. Statocyst à suatu organ (alat) keseimbangan pada beberapa avertebrata
10. Dioecious à berkaitan dengan suatu organisme
dimana alat kelamin jantan dan betina terdapat dalam individu yang berbeda,
11. Trocophore à tipe umum larva avertebrata yang
sangat kecil, tembus pandang, berenang bebas (veliger)
12. Konsumsi à kerang darah, K.gelatik, K.bulu,
K.hijau, K.putih, remis, simping; Mutiara à Pinctada margaritifera,
P.maxima, Pteria colymbas,
13. Scaphopoda à “tusk-shelf”, siput taring à karena bentuknya yang miring taring atau gading gajah, cangkang
terbukakedua ujung,
14. Deposit feeder à hewan yang mendapatkan makanannya
dengan cara mengumpulkan partikel makanan berupa detritus beserta
mikroorganisme terkecil yang mengendap pada dasar substrat,
15. Probosis à alat penghisap atau makan yang
terdapat di ujung mulut,
16. Captacula à menangkap makanan (deposit feeder)
17. Nephridia à alat ekskresi berbentuk saluran
(tabung) kecil yang terdapat pada molusca and avertebrata lainnya,
18. Cephalopoda à cumi-cumi, octopus, nautilus; semua
di laut, berenang atau merayap di dasar
19. Velum à selaput bercilia yang terdapat ada
bagian anterior larva
Tidak ada komentar:
Posting Komentar